EkonomiGarut

Dibalik Kesuksesan Perumdam Tirta Intan, Ada Langkah Berani Direksi dan Dewas PDAM Penuh Resiko

redaksilocus
×

Dibalik Kesuksesan Perumdam Tirta Intan, Ada Langkah Berani Direksi dan Dewas PDAM Penuh Resiko

Sebarkan artikel ini
Dibalik Kesuksesan Perumdam Tirta Intan, Ada Langkah Berani Direksi dan Dewas PDAM Penuh Resiko
tempat.co

“Selama perusahaan ini ada, maka penilaian negatif maupun positif itu pasti ada. Dan penilaian yang selama ini kami terima dari masyarakat masih banyak positifnya daripada negatifnya. Ada segelintir penilaian negatif, tetapi banyak juga penilaian yang positif. Ini semua merupakan dinamika, tinggal bagaimana kita mengaplikasikannya. Penilaian negatif bisa menjadi bahan evaluasi, sedangkan penilaian positif bisa menjadi motivasi,” jelasnya.


Ketua Dewan Pengawas Perumda Tirta Intan, Dadang Supriadi menegaskan, semua penilaian yang disampaikan masyarakat merupakan suplemen bagi pihak perusahaan. Selama ada masukan, kritikan bahkan pujian, maka selama itu pula ada wujud perhatian, maka perusahaan wajib bersyukur.

“Saya selalu menekankan bahwa kewajiban perusahaan adalah memberikan pelayanan prima kepada masyarakat, khususnya pelanggan. Ketersediaan dan distribusi air bersih sampai ke masyarakat harus lebih baik. Pelayanan harus selalu dievaluasi untuk mewujudkan pelayanan yang lebih baik. Ketika ada komplain, keluhan bahkan hinaan, harus kita sikapi dengan bijak,” terangnya.

Sebagai leader di jajaran Dewan Pengawas PDAM Kabupaten Garut, Dadang Supriadi mengapresiasi kekompakan antara direksi dan dewan pengawas selama menjalankan tupoksinya. Pasalnya, karena kebersamaan yang terbangun perusahaan mampu melewati berbagai rintangan serta mampu mendapatkan keuntungan.

“Alhamdulillah dua tahun ini PDAM Garut sudah bisa menyelesaikan berbagai persoalan dimasa lalu. Tahun ini kami sudah mendapatkan keuntungan dan bisa memberikan bantuan kepada masyarakat. Baik bantuan secara langsung maupun melalui program.

zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8001
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8004
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8005
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8002
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8003
previous arrow
next arrow

Bergabunglah dengan Tim Jurnalis Kami!

Apakah kamu memiliki passion dalam menulis dan melaporkan berita? Inilah kesempatan emas untuk bergabung dengan situs berita terkemuka kami! Locusonline mencari wartawan berbakat yang siap untuk mengeksplorasi, melaporkan, dan menyampaikan berita terkini dengan akurat dan menarik.

Daftar

🔗 Tunggu apa lagi!

Daftar sekarang dan jadilah bagian dari tim kami!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

banner-amdk-tirta-intan_3_2
banner-amdk-tirta-intan_3_3
banner-amdk-tirta-intan_3_1
previous arrow
next arrow