Indonesia saat ini masih melarang segala bentuk perjudian. Selain Brunei, Indonesia menjadi satu dari sedikit negara di Asia Tenggara yang masih menutup penuh industri ini, menjadikan usulan legalisasi kasino sebagai topik yang sensitif di tengah masyarakat. (AA Syah)

“Jangan tunggu mampu dulu untuk memberi, tidak usah sempat dulu untuk berbuat baik”