Prosesi dimulai dengan mengheningkan cipta, pengibaran bendera Merah Putih, dan menyanyikan lagu kebangsaan. Seluruh pengurus serta Satgas PDI-P dari Jakarta dan Bogor turut ambil bagian dalam peringatan ini. (BAAS)

“Jangan tunggu mampu dulu untuk memberi, tidak usah sempat dulu untuk berbuat baik”