ArtikelDaerahEdukasi/TipsGarutJawa BaratLifestyleNews

Garut Latih Pemuda Putus Sekolah Jadi Petani Hidroponik: Negara Telat Datang, Sayurnya Duluan Tumbuh

bhegins
×

Garut Latih Pemuda Putus Sekolah Jadi Petani Hidroponik: Negara Telat Datang, Sayurnya Duluan Tumbuh

Sebarkan artikel ini
Program pelatihan hidroponik di Kampung Munjul
Program pelatihan hidroponik di Kampung Munjul. (Foto Istimewa)

Metode hidroponik dipilih karena efisien dan tidak butuh lahan luas. Cocok untuk desa yang lahannya lebih sering dijadikan sengketa warisan daripada ruang produksi.

Hasil panen nantinya dijual lewat babari.id, platform digital yang berharap mampu membuat produk desa tidak kalah dengan sayuran impor yang diunggah food blogger.

tempat.co

“Kami ingin mencetak generasi muda berjiwa wirausaha,” kata Gurnita.

Sebuah harapan besar untuk wilayah yang selama ini menganggap wirausaha adalah usaha-usaha bertahan hidup.

Jika semua berjalan lancar, Munjul bisa jadi sentra hidroponik Garut. Setidaknya, ada harapan baru:
pemudanya bisa tumbuh, hidup, dan berdaya tidak seperti fasilitas pendidikan desa yang dibiarkan layu tanpa nutrisi.*****

zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8001
previous arrow
next arrow

Bergabunglah dengan Tim Jurnalis Kami!

Apakah kamu memiliki passion dalam menulis dan melaporkan berita? Inilah kesempatan emas untuk bergabung dengan situs berita terkemuka kami! Locusonline mencari wartawan berbakat yang siap untuk mengeksplorasi, melaporkan, dan menyampaikan berita terkini dengan akurat dan menarik.

Daftar

🔗 Tunggu apa lagi!

Daftar sekarang dan jadilah bagian dari tim kami!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

banner-amdk-tirta-intan_3_1
previous arrow
next arrow