NewsPemerintahTasikmalaya

Susun Program 2025, Pemkab Tasikmalaya Gelar Forum Perangkat Daerah

×

Susun Program 2025, Pemkab Tasikmalaya Gelar Forum Perangkat Daerah

Sebarkan artikel ini

LOCUSONLINE.CO, KAB.TASIKMALAYA, – Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya menggelar Forum Perangkat Daerah yang diselenggarakan oleh 20 Perangkat Daerah, pada, Senin (26/02/2024)

Perangkat Daerah ini terdiri dari badan dan Dinas yang ada di Lingkungan Pemkab Tasikmalaya, acara ini di mulai dari tanggal 19 sampai dengan 26 Februari 2024.

Forum Perangkat Daerah merupakan forum antar pelaku pembangunan untuk melakukan sinkronisasi pelaksanaan urusan pemerintahan Daerah, merumuskan program dan kegiatan sesuai dengan tugas dan fungsi Perangkat Daerah di Kabupaten Tasikmalaya.
[irp]
Seperti yang disampaikan Kepala Bappelitbangda Kab.Tasikmalaya sekaligus Koordinator pelaksanaan Forum Perangkat Daerah, Rudi Sonjaya. Forum Perangkat Daerah merupakan tahapan untuk penyusunan program di tahun yang akan datang.
iklan layanan dinas lingkungan hidup kabupaten garut“Alhamdulillah saat ini kita sedang menyusun untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) tahun 2025. Forum Perangkat Daerah sebagai salah satu tahap untuk penyusunan rencana di tahun 2025. “Melalui forum ini diharapkan penyusunan program dilakukan lebih baik dan dibutuhkan oleh masyarakat,” imbuhnya.
[irp]
Sementara itu Kadishubkominfo Kabupaten Tasikmalaya, Rahayu Jamiat menyampaikan, “Forum Perangkat Daerah ini sebagai upaya untuk memberikan masukan atau usulan terhadap program dari perangkat daerah lain, kecamatan, hingga ormas untuk perangkat daerah penyelenggara urusan pemerintahan,” kata Rahayu.

Pewarta: Rian
LOCUS TASIKMALAYA
Editor: HM/Alma

IKUTI BERITA LAINNYA DI CHANEL YOUTUBE LOCUSONLINE.CO YA!

zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8001
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8004
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8005
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8002
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8003
previous arrow
next arrow

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

banner-amdk-tirta-intan_3_2
banner-amdk-tirta-intan_3_3
banner-amdk-tirta-intan_3_1
previous arrow
next arrow

Eksplorasi konten lain dari Locus Online

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca