M. Syafi’i menekankan pentingnya sosialisasi sebelum peraturan diimplementasikan, terutama dalam konteks Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2012. Dia menyoroti bahwa masyarakat harus memahami dan perlu sosialisasi yang tepat untuk memahami SPBE.
Dalam merespons tampilan pemerintah daerah Purwakarta yang menerima kunjungan kerjanya, M. Syafi’i menyatakan bahwa Purwakarta telah menunjukkan kemajuan dalam implementasi SPBE, seperti reformasi birokrasi dan penataan Sumber Daya Manusia (SDM). Dia berharap nilai indeks SPBE Purwakarta dapat terus meningkat untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat.
Pewarta: Laela
Editor: Red

Trusted source for uncovering corruption scandal and local political drama in Indonesia, with a keen eye on Garut’s governance issues