GarutInfrastrukturPeristiwaViral

Baru Diresmikan Gubernur Jawa Barat Dan Bupati Garut, Pabrik di Cibatu Garut Roboh, Babinsa Tidak Mau Diwawancara

locusonline
×

Baru Diresmikan Gubernur Jawa Barat Dan Bupati Garut, Pabrik di Cibatu Garut Roboh, Babinsa Tidak Mau Diwawancara

Sebarkan artikel ini
Baru Diresmikan Gubernur Jawa Barat Dan Bupati Garut, Pabrik di Cibatu Garut Roboh, Babinsa Tidak Mau Diwawancara
Foto : Sebagian warga bersama babinsa yang meminta difoto kepada rekannya di lokasi robohnya tembok PT. PT. Ultimate Noble Indonesia (UNI) disekitar Cibodas, Desa Sindangsuka Kecamatan Cibatu-Garut

LOCUSONLIN, GARUT –   Sebuah Perusahaan (pabrik) di Cibatu Garut yang baru diresmikan kemarin (Senin, 3/5/2025) oleh Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi dan Bupati Garut Syakur Amin roboh. Kejadian tersebut terjadi pada Senin malam sekitar pukul. 21.00 WIB.

Pabrik bernama PT. Ultimate Noble Indonesia (UNI) ini berada di kawasan Congkang, Kecamatan Cibatu, dimana tembok pembatas bagian belakang yang berada di kampung Cadas Bodas roboh memporakporandakan sebuah rumah yang tak jauh dari bangunan tembok pembatas Perusahaan tersebut.

Baru Diresmikan Gubernur Jawa Barat Dan Bupati Garut, Pabrik di Cibatu Garut Roboh, Babinsa Tidak Mau Diwawancara
Foto : anggota BPD sberada di lokasi robohnya tembok pembatas perusahaan PT. Ultimate Noble Indonesia (UNI), Cibatu-Garut

Nampak ditempat kejadian robohnya tembok pembatas pabrik PT. Ultimate Noble Indonesia (UNI) dengan perkampungan, masyarakat dan pegawai yang masih melakukan pembangun pabrik tersebut, termasuk Forkopimcam.

Baca juga :

Bupati Pasang Badan Pembangunan PMA Tanpa Amdal, Gugatan MPK ke Pengadilan Berujung Penyegelan

PT. SSI Diduga Lakukan Kejahatan Lingkungan, Dilaporkan Warga ke Polres Garut, Ditjen Penegakan Hukum LH dan Kehutanan

Sayang, Babinsa yang berada di lokasi robohnya bangunan tembok pembatas perusahaan PT. Ultimate Noble Indonesia (UNI) dengan perkampungan warga tidak bisa memberikan informasi.

“tadi sudah diwawancara di kecamatan, tidak mau,” kata babinsa yang ada dilokasi.

Babinsa juga mengklaim, kejadian ini sudah dilaporkan kepada Gubernur Jawa barat.

“Kami sudah melaporkan kejadian ini ke pak Gubernur Jabar, Pak Dedi Mulyadi. Saya gak mau diwawancara,” ucapnya.

zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8001
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8004
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8005
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8002
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8003
previous arrow
next arrow

Bergabunglah dengan Tim Jurnalis Kami!

Apakah kamu memiliki passion dalam menulis dan melaporkan berita? Inilah kesempatan emas untuk bergabung dengan situs berita terkemuka kami! Locusonline mencari wartawan berbakat yang siap untuk mengeksplorasi, melaporkan, dan menyampaikan berita terkini dengan akurat dan menarik.

Daftar

🔗 Tunggu apa lagi!

Daftar sekarang dan jadilah bagian dari tim kami!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

banner-amdk-tirta-intan_3_2
banner-amdk-tirta-intan_3_3
banner-amdk-tirta-intan_3_1
previous arrow
next arrow