NewsPilpres 2024PolitikTasikmalaya

Partai Gerindra Bakal Kembali Kuasai Kursi Legislatif Di Kota Tasikmalaya, Modal Besar Untuk Pilkada

×

Partai Gerindra Bakal Kembali Kuasai Kursi Legislatif Di Kota Tasikmalaya, Modal Besar Untuk Pilkada

Sebarkan artikel ini
Ketua DPRD Kota Tasikmalaya, H Aslim SH., M.Si (tengah) saat menghadiri Pelantikan PCNU Kota Tasikmalaya, selasa (27/02/2024), Foto/Istimewa.

LOCUSONLINE.CO, KOTA TASIKMALAYA, – Ketua DPC Partai Gerindra Kota Tasikmalaya H Aslim SH.,M.Si menyebut tetap satu nama yang diusulkan untuk Menjadi Bakal Calon Wali Kota Tasikmalaya di Pilkada 2024 mendatang.

Hal itu disampaikannya kepada wartawan, usai menghadiri pelantikan PC NU Kota Tasikmalaya di GOR Sukapura dadaha, Selasa (27/02/2024).
[irp]
“Hari ini Partai Gerindra kembali menjadi pemenang Pemilu Legislatif, dan disyukuri sudah mampu bertahan di 10 Kursi, ini akan menjadi modal besar pilkada,” kata H Aslim

“kita sudah siapkan jauh jauh hari untuk pilkada setelah selesai pileg, dan pilpres hanya jeda sebentar, kita punya satu nama yaitu Viman Alfarizi Ramadhan untuk dimajukan menjadi bakal calon walikota Tasikmalaya,” ucapnya

Lanjutnya, kita harus berterimakasih kepada masyarakat Kota Tasikmalaya yang sudah melaksanakan pemilu aman, tertib dan Kondusif.
[irp]
“Walaupun pemilu ini bisa dilihat persaingan yang cukup ketat sekali, persaingan Caleg antara internal dan lintas partai, namun endingnya menjadi pembelajaran politik Demokrasi kedepan,” bebernya
iklan layanan dinas lingkungan hidup kabupaten garutPewarta: Rian
LOCUS TASIKMALAYA
Editor: HM/Alma

IKUTI BERITA LAINNYA DI CHANEL YOUTUBE LOCUSONLINE.CO YA!

zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8001
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8004
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8005
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8002
zonaintegritaspdamtirtaintankabupatenGarut_8003
previous arrow
next arrow

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

banner-amdk-tirta-intan_3_2
banner-amdk-tirta-intan_3_3
banner-amdk-tirta-intan_3_1
previous arrow
next arrow

Eksplorasi konten lain dari Locus Online

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca